Kunjungan Ketua Asprov PSSI Sulteng Hadianto Di Minti Makmur Disambut Dengan Meriah Perpaduan Enam Suku Di Rio Pakava

DONGGALA,- Pada Kunjungan Ketua Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Sulawesi Tengah, Hadianto Rasyid di Desa Minti Makmur pada penutupan turnamen sepak bola Minti Cup dilaksanakan secara meriah Sabtu (26/8/2023).

Kunjungan Ketua Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Sulawesi Tengah, Hadianto Rasyid dalam rangka penutupan turnamen sepak bola Minti Cup dimeriahkan disambut dengan pengalungan bunga, Tarian perpaduan antar suku, Toraja, Kalili, Bugis, NTT, Jawa, Bali.

turut dihadiri Ketua Koni Harian Kota Palu Renol Kasrudin, beserta rombongan, Anggota DPRD Donggala Wayan Dapil 5 Rio Pakava, ADM, dan CDO PT LTT berlangsung dilapangan sepak bola Minti Makmur

Salah satu masyarakat Minti Makmur Kecamatan Rio Pakava Kabupaten Donggala mengatakan pihaknya bersama masyarakat Rio Pakava merasa bangga atas kunjungan orang nomor satu di kota palu yang juga selaku Ketua Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Sulawesi Tengah, Hadianto Rasyid.

” kami baru kali pertama di kunjungi orang nomor satu di kota palu (Walikota) karna Hadianto Rasyid ini biasanya dikenal berjiwa sosial dan sangat merakyat,”ungkapnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *